Minggu, 16 Juli 2023

Samsung Galaxy S21 FE Terima Pembaruan Software Di Bulan Juli

 




Pembaruan software terbaru dari Samsung Galaxy S21 FE kini hadir, menyasar pengguna ponsel ini di India. Dilaporkan bahwa pembaruan ini dengan kapasitas 256 MB menambal lebih dari 90 celah keamanan. Tidak disebutkan pembaruan ini memperbaiki atau mengoptimasi sistem ponsel.

Mungkin saja pembaruan ini baru tersedia di India, pengguna di negara lain jika belum menerima pembaruan ini, bisa mengecek secara berkala di ponselnya.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

realme SuperSonic Charge 320W

  Hari ini realme kenalkan teknologi yang lebih canggih lagi untuk fast charging. Setelah sukses merilis smartphone realme GT series yang du...