Selasa, 03 Mei 2022

Skor Black Shark 5 Pro Mendominasi AnTuTu



Ponsel gaming Black Shark 5 Pro yang memakai Snapdragon 8 Gen 1 ternyata menghasilkan skor AnTuTu tertinggi di bulan April.

Di dalam grafik yang disajikan, 10 smartphone Android yang memakai Snapdragon 8 Gen 1 menempatkan Blaxk Shark 5 Pro juara pertama. Terdapat juga Vivo X80 yang berada di urutan ke-4, IQOO 9 di urutan ke-5

Memang skor ini hanya sebatas angka saja, namun dengan angka yang sedemikian tinggi ini, ponsel digunakan dalam bermain game sudah pasti sangat mendukung sekali.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

realme SuperSonic Charge 320W

  Hari ini realme kenalkan teknologi yang lebih canggih lagi untuk fast charging. Setelah sukses merilis smartphone realme GT series yang du...