Sabtu, 04 April 2020

Xiaomi Mi 10 Sudah Muncul Di Sertifikasi Postel


Xiaomi Mi 10 sudah dirlis di Cina, Februari yang lalu. Kini ponsel dengan kode M2001J2G tersebut sudah muncul di sertifikasi postel Indonesia. Ada kemungkinan ponsel ini akan masuk Indonesia. Namun, jika dilihat dari kode namanya, berarti ada hanya Mi 10 yang "kemungkinan" akan hadir di Indonesia, sedangkan Mi 10 Pro tidak ada kabarnya.

Alvin Tse, selaku Country Director Xiaomi Indonesia sendiri mengatakan bahwa menghadirkan Mi 10 series menjadi tantangan tersendiri. Pasalnya untuk produksi lokal di seri itu akan alami kesulitan dikarenakan teknologi-teknologi yang hadir di seri tersebut. Jika barangnya diimpor, maka ada kemungkinan harga ponsel akan naik. Namun, pihak Xiaomi Indonesia juga ikut mendengarkan keinginan Mi fans yang menyukai produk flagship Indonesia.

Hmmm, semoga saja ponsel Mi 10 hadir di Indonesia, kita tunggu saja.



Tidak ada komentar:

Posting Komentar

realme India Akan Hadirkan Smartphone realme GT 6T

  Setelah muncuk informasi akan hadirnya smartphone realme GT series di India yang disinyalir adalah realme GT 6 series. Kini, informasi ter...