Senin, 08 Juni 2020

Oppo Rilis Oppo Reno4 Series



Oppo kembali rilis smartphone penerus Reno3, yakni Reno4 dan Reno4 Pro. Kedua ponsel ini sudah mendukung 5G.

Baik Oppo Reno4 dan Reno4 Pro sama-sama menggunakan prosesor Snapdragon 765, RAM 8 GB, memori dari 128 GB hingga 256 GB. Oppo Reno4 Pro punya varian RAM 12 GB. Kedua ponsel ini sama-sama berjalan di sistem operasi Android 10 dengan UI ColorOS 7.2 dan dukung NFC. Berbekal baterai 4.000 mAh, kedua ponsel ini juga sudah diberi charger bawaan 65W SuperVOOC 2.0. Untuk layarnya sama-sama menggunakan LCD AMOLED dengan resolusi 1.080 x 2.400 piksel, sensor sidik jari dalam layar.

Dari segi desain terlihat mirip namun ada perbedaannya.

Oppo Ren4
* Layar 6,4 inci
* Kamera belakang 48 MP, 8 MP ultra-wide, 2 MP depth sensor. Kamera belakang 32 MP dan 2 MP (posisi punch hole horizontal di sebelah sudut kanan atas)

Oppo Reno4 Pro
* Layar 6,5 inci
* Kamera belakang 48 MP, 13 MP telephoto, 12 MP ultra-wide. Kamera belakang hanya satu lensa, 32 MP (lubang pada layar sebelah kanan atas)



Tidak ada komentar:

Posting Komentar

realme India Akan Hadirkan Smartphone realme GT 6T

  Setelah muncuk informasi akan hadirnya smartphone realme GT series di India yang disinyalir adalah realme GT 6 series. Kini, informasi ter...