Jumat, 30 November 2018

Oppo R17 Pro Akan Hadir di India: Mulai 1 Desember 2018




Oppo R17 Pro sudah dirilis di Cina pada Oktober 2018 yang lalu, kini melaui Twitter, Oppo India mengeluarkan statement akan meluncurkan Oppo R17 Pro dan menjadi smartphone pertama di India yang akan dukung SuperVOOC pengisian baterai super cepat dan menggunakan tiga lensa kamera di belakang ponsel.

Oppo R17 Pro diluncurkan dengan harga 4.299 Yuan di Cina, di Eropa dijual dengan harga 599 Euro, tinggal menunggu kedatangannya di India. Untuk wilayah Indonesia, masih belum ada kabar mengenai Oppo R17 Pro ini.

Sumber: gsmarena.com

https://twitter.com/oppomobileindia/status/1065592954889240576https://twitter.com/oppomobileindia/status/1065592954889240576

https://twitter.com/oppomobileindia/status/1065592954889240576https://twitter.com/oppomobileindia/status/1065592954889240576https://twitter.com/oppomobileindia/status/1065592954889240576

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

iQOO Z7: Pemakaian 2 Tahun

  Tidak terasa, waktu cepat berlalu, iQOO Z7 kini sudah 2 tahun digunakan. Masih menggunakan temper glass lama dan softcase bening bawaan. D...